KUDET Dengan IPTEK ?
Ya Pasti
Nggak Lah
Jaman sekarang itu
sudah maju, berkembang, dan mengalami globalisasi yang sangat drastis
dibandingkan dengan jaman dahulu. Berbicara mengenai IPTEK (Ilmu Pengetahuan
dan Teknologi) sudah sangat canggih dan maju, bahkan bisa mengalahkan
Negara-negara lain. Penggunaan IPTEK pun banyak diminati oleh Warga Negara
Indonesia, selain untuk UPDATE juga ada banyak manfaat lainnya. Pengguna pun
tidak hanya orang dewasa saja, bahkan anak kecil pun dengan mudah dapat memahami
cara-cara pemakaiannya. Tapi terkadang banyak hal negatif yang berpengaruh pada
anak kecil yang menggunakan kecanggihan IPTEK. Semoga saja orang yang membaca
blog ini dapat menjadi orang yang dapat memanfaatkan kemajuan dan kecanggihan
IPTEK dengan sebaik-baiknya dan juga digunakan pada hal-hal yang positif.
Adapun contoh Alat-Alat IPTEK
saat ini adalah :
1. HP (Hand Phone)
2. Laptop
3. Dan Gadget lainnya
0 komentar:
Posting Komentar